Youth Educamp Toba Caldera UNESCO Global Geopark

Rapat Koordinasi Pengembangan Geopark Kaldera Toba
February 1, 2024
F1 Power Boat World Championship 2024
March 11, 2024
Rapat Koordinasi Pengembangan Geopark Kaldera Toba
February 1, 2024
F1 Power Boat World Championship 2024
March 11, 2024
Show all

Youth Educamp Toba Caldera UNESCO Global Geopark

Pada tanggal 8-10 Januari 2024, Badan Pengelola Toba Caldera UNESCO Global Geopark mengadakan Youth Camp di Kawasan Geosite Pusuk Buhit, Kecamatan Sianjur mula mula, Samosir. Pada Event ini di hadiri oleh Sekretaris BP.TCUGGp dan juga beberapa Pengelola Geosite, serta Ketua Toba Caldera Geopark Youth yaitu Gito Pardede.

Pada acara ini banyak hal yang dilakukan tetapi yang terutama dalam acara ini yaitu bagaimana anak-anak Youth Toba Menjadi dampak untuk kawasan Toba Caldera UNESCO Global Geopark sehingga mendukung menyukseskan kembali kawasan TC.UGGp agar mendapatkan Green card kembali.

“Kita saling bersinergi dalam membangun kawasan Toba Caldera UNESCO Global Geopark khususnya pergerakan anak-anak muda yang bisa memberikan dampak kemajuan kepada lingkungan, pemberdayaan masyarakat, dan pertumbuhan ekonomi” Ujar Gito Pardede.